Akan tetapi, jika mereka tidak bisa menerima kritikan dan tidak berusahan memahamimu, bisa saja dia tidak memiliki rasa empati, dan malah bersikap defensif atau tersinggung.
4. Pasangan membuat rencana dan memutuskan apapun secara sepihak
Hubungan yang baik antar pasangan bisa saling berbagi tanggung jawab.
Jika salah satu dari kalian justru membuat rencana maupun memutuskan suatu hal yang menyangkut hubungan kalian berdua sendirian, tentunya hal ini cukup memunculkan pertanyaan, bukan.
5. Pasangan membuat asumsi sendiri
Berasumsi mengenai pasangan tanpa mengetahui kebenarannya merupakan hal yang tidak baik untuk hubunganmu.
Untuk itu, lebih baik kamu diskusikan jika ada persoalan dengan pasanganmu.
Editor : Taufik Hidayat