BONDOWOSO, iNewsBondowoso.id – Antusias warga Kelurahan Sekarputih, Kabupaten Bondowoso dalam memeriahkan perayaan HUT RI ke-77 sangat tinggi.
Dimana dari berbagai perlombaan, acara sholawatan hingga lomba gerak jalan unik dengan aneka kostum diikuti ratusan orang.
Tak hanya warga Sekarputih saja, warga sekitar pun ikut menyaksikan berbagai rangkaian agenda khas 17-an tersebut.
Sejak pagi hari pada Minggu (21/8/2022) mulai dari anak-anak, remaja hingga orang dewasa menggunakan kostum yang unik.
Memanfaatkan bahan bekas seperti koran, plastik hingga bahan bekas lain dijadikan berbagai kostum yang kemudian dikenakan.
Editor : Taufik Hidayat
Artikel Terkait