get app
inews
Aa Text
Read Next : Wanita Cantik Tewas di Kamar Hotel, Polisi Tetapkan Suami Sebagai Tersangka

Cegah Kanker Payudara pada Wanita, Konsumsi 5 Makanan Sehat Ini

Kamis, 06 Oktober 2022 | 12:07 WIB
header img
Mengonsumsi makanan sehat dapat mencegah perkembangan kanker payudara pada wanita

BONDOWOSO, iNewsBondowoso.id - Kanker payudara merupakan penyakit mematikan yang menjadi momok tersendiri bagi para wanita.

Ada beberapa cara alami yang bisa dilakukan untuk mencegah kanker payudara, salah satunya mengkonsumsi makanan sehat.

Berdasarkan penelitian mengkonsumsi makanan sehat yang kaya akan nutrisi dan antioksidan dapat membantu mencegah kanker payudara.

Selain menurunkan resiko terjangkit kanker, makan makanan sehat juga dapat membantu mencegah penyakit kronis lainnya seperti diabetes, penyakit jantung, hingga stroke.

Berikut beberapa jenis makanan yang disebut bisa mencegah dan menurunkan resiko kanker payudara pada wanita dilansir dari Lompocvmc.

Editor : Taufik Hidayat

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut