Daftar Negara Paling Dibenci di Dunia, Ada yang Pernah Menjajah Indonesia

Wilda Fajriah
Kolase beberapa negara yang paling dibenci di Dunia karena berbagai alasan.

4. Israel

Israel merupakan salah satu negara yang paling dibenci di dunia lantaran konflik yang terus berlangsung dengan negara Palestina. Bahkan masyarakat Indonesia sendiri, sangat membenci negara ini dan turut membantu kemerdekaan Palestina. 

Masalahnya, konflik ini menimbulkan kekerasan fisik terhadap masyarakat sipil yang tidak bersalah tanpa rasa kasihan.

Selain Indonesia, banyak negara-negara lainnya yang juga mengutuk dan membenci apa yang dilakukan Israel terhadap Palestina khususnya negara Timur Tengah. Bahkan, banyak negara yang tidak mengakui keberadaan negara Israel. 

Alasan lain Israel dibenci yaitu karena negara ini bersifat diskriminatif terhadap negara atau warga lain yang dianggap lebih rendah.

5. Jepang

Jepang merupakan salah satu negara yang indah dan maju dalam bidang industri serta teknologi. Tak sedikit orang bercita-cita ingin berkunjung ke Jepang. 

Namun, ternyata Jepang menjadi salah satu negara yang paling dibenci di dunia lho! Ya, hal ini disebabkan karena dulu Jepang merupakan negara penjajah yang menjajah beberapa negara Asia seperti Korea, China, dan termasuk juga Indonesia.

Meski sekarang sudah berbeda dan tidak ada lagi perang dengan Jepang, namun rasa benci itu masih ada pada beberapa negara. Misalnya China yang masih membenci Jepang hingga saat ini. Bahkan, beberapa tahun terakhir Jepang dan China sering terjadi perang urat saraf dan saling unjuk kekuatan.

Editor : Taufik Hidayat

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network