Tidak hanya itu, bagi penderita Nyeri Sendi agar segera berhenti mengkonsumsi makanan yang berpengawet atau cepat saji.
Mengingat terdapat bahan yang memperberat masalah dalam tubuh terutama pada pencernaan.
"Konsumsilah bakteri-bakteri yang baik(probiotik) setiap hari," tuturnya.
Seperti kita ketahui, probiotik adalah jenis bakteri baik yang memiliki peran penting untuk kesehatan pencernaan.
Selain itu, probiotik juga dapat menjaga kesimbangan dalam tubuh.
Editor : Taufik Hidayat
Artikel Terkait