get app
inews
Aa Text
Read Next : Nyi Roro Kidul Hanya Lindungi 5 Weton yang Membuat Rezeki Lancar dan Karir Bagus

Selama Ini Kita Salah! Ini Bedanya Sosok Nyi Roro Kidul dan Kanjeng Ratu Kidul

Kamis, 04 Agustus 2022 | 19:00 WIB
header img
Ilustrasi perbedaan sosok Nyi Roro Kidul dan Kanjeng Ratu Kidul. (Foto: istimewa)

Di sana, ia kembali melakukan ritual dan menebarkan bunga ke pantai.

Usai melaksanakan ritual, ia kemudian menceritakan tentang apa saja yang telah dilihat olehnya saat ritual berlangsung.

Ia berkata bahwa ada 4 sosok utama yang menjadi penguasa Pantai Selatan.

Om Hao juga menjelaskan bahwa sosok Nyi Roro Kidul dan sosok Kanjeng Ratu Kidul adalah 2 entitas yang berbeda.

"Ratu Pantai Selatan adalah Kanjeng Ratu Kidul, bukan Nyi Roro Kidul seperti yang dipercaya selama ini dipercaya oleh banyak orang," jelas Om Hao.

"Kalau selama ini kan dikenalnya Nyi Roro Kidul ya sebagai penguasa," lanjutnya.

"Lalu beliau memiliki seorang pepatih luar atau seperti menteri luar negeri, yaitu Nyi Roro Kidul. Ini beliau yang paling kita kenal, karena beliau yang paling sering keluar," sambungnya.

Ia kemudian menjelaskan kembali tentang kedua sosok lainnya.

Editor : Taufik Hidayat

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut