Hujan Lebat Picu Pohon Tumbang, Rumah Warga Kendit Situbondo Alami Kerusakan

Oky
Hujan deras dengan intensitas tinggi yang melanda Kabupaten Situbondo menyebabkan sebuah rumah tertimpa pohon. Beruntung tidak ada korban jiwa dari peristiwa ini. Foto: Ist

Petugas BPBD langsung  melakukan  penanganan menggunakan gergaji mesin. Petugas Memberi himbauan kepada masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap ancaman atau potensi terjadinya bencana, mengingat cuaca Ekstrem angin kencang dan hujan intensitas lebat sering terjadi di wilayah Kabupaten Situbondo.



Editor : Riski Amirul Ahmad

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network