Rekomendasi Novel Karya Haruki Murakami Terbaik, Pecinta Novel Wajib Baca

Andreas Natawijaya
Novel karya Haruki Murakami yang dapat menggugah pikiran dan kesadaran para pembacanya. Foto: Istimewa

3. The Wind-Up Bird Chronicle

Karya Murakami yang satu ini akan membawa kamu untuk berpetualang ke dunia lain. 

Novel The Wind-Up Bird Chronicle berkisah tentang kehidupan rumah tangga Kumiko dan Okada Toru.

Pasangan ini akan melakukan perjalanan metafisik dengan berbagai keanehan di dalamnya.

Secara umum, isi dari novel ini banyak menceritakan tentang kekerasan, ingatan hingga seks. 

4. Killing Commendatore

Novel Killing Commendatore termasuk ke dalam salah satu karya Haruki Murakami terbaru, lho.

Novel ini menceritakan tentang seorang pelukis potrait yang memutuskan cerai dengan istrinya, lalu tinggal di sebuah rumah seniman Amada Tomohiko. 

Nah, di rumah itulah berbagai hal menarik mulai terjadi.
Saat membaca novel ini, pikiranmu akan penuh dengan berbagai macam imajinasi. 

Cerita penuh teka-teki dan misteri akan menimbulkan tanda tanya besar di dalam pikiran. 

Editor : Taufik Hidayat

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network