Cara Menghindari Terjadinya Sengkolo Rabu Wekasan pada Weton di Bulan September 2022 dan Safar

Regina Berliane F.H
Ilustrasi weton kelahiran seseorang yang diincar sengkolo Rabu Wekasan di Bulan September 2022 dan Safar. (Foto: Kolase iNewsBondowoso.id)

BONDOWOSO, iNewsBondowoso.id - Kitab Primbon Jawa selain berisi tentang ramalan terkait pantangan, namun juga berisi tentang solusi yang dianjurkan untuk meminimalisir pantangan tersebut.

Seperti yang dijelaskan oleh Mbah Yadi, Praktisi Supranatural Jawa, tentang bagaimana cara meminimalisir weton kelahiran yang diincar oleh Sengkolo Rabu Wekasan di bulan Safar pada Septermber 2022.

"Ada beberapa cara yang dapat dilakukan untuk menolak atau paling tidak untuk meminimalisir dari Sengkolo Rabu Wekasan ini, baik secara keyakinan maupun secara kearifan budaya lokal," ujarnya.

Adapun beberapa cara yang dapat digunakan untuk meminimalisir terjadinya Sengkolo Rabu Wekasan di bulan Safar atau September 2022 yakni sebagai berikut:

1. Apabila anda pemeluk agama Islam, amalan yang bisa dilakukan saat Rabu Wekasan adalah sholat sunnah.

Editor : Taufik Hidayat

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network