7 Weton Ini Pandai Mencari Rezeki Menurut Primbon Jawa, Cocok Dijadikan Teman Kerja

R Krisna Febriyanto
Weton yang pandai mencari rezeki sehingga cocok untuk dijadikan teman kerja. (Foto: Kolase iNewsBondowoso.id)

Tidak hanya itu saja, weton ini memiliki kemampuan yang cerdas dalam menyelesaikan segala permasalahan yang ada di dalam hidupnya.

Karena kemampuan yang dimilikinya tersebut, maka tak heran jika weton ini memiliki kemampuan pandai dalam mencari rezeki.

3. Selasa Pahing

Berdasarkan perhitungan Primbon Jawa, weton ini memiliki jumlah neptu 12 yang berasal dari Selasa 3, sedangkan pasaran Pahing 9.

Primbon Jawa juga menjelaskan bahwa weton ini berada di bawah naungan wasesa segara dan gigis bumi.

Hal tersebut memiliki arti bahwa rezekinya sebanyak air di lautan dan mengalir begitu deras, maka tak heran jika weton ini selalu hoki.

Mereka juga terkenal sebagai sosok yang memiliki budi pekerti tinggi dan digemari banyak orang, maka dari itu tak heran jika mereka pandai mencari rezeki.

Editor : Taufik Hidayat

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network