Kala Presiden Soekarno Jatuh Cinta pada Gadis Cantik Jepang, Bikin Wanita Tersipu Malu

Ahmad Wijaya
Potret romantis Naoko Nemoto atau Ratna Sari Dewi dan Presiden Soekarno. (Foto: istimewa)

Pada 1963, Presiden Soekarno resmi menikahi Naoko Nemoto yang kala itu berusia 24 tahun.

Bung Karno lantas memberi nama Naoko Nemoto dengan Ratna Sari Dewi.

Dilansir dari Indo Populer, Presiden Soekarno melamar Ratna Sari Dewi dengan cara yang sangat romantis. 

Awalnya, Bung Karno mengajak jalan jalan berdua di Istana Tampak Siring, Bali. 

Keduanya berjalan menjelang matahari tenggelam dan diiringi dengan pemandangan pohon kelapa dan semilir angin. 

Editor : Taufik Hidayat

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network